Welcome to my blog

Thanks sobat... atas kunjuangannya di:"Kembali Piknik"....catatan kecil perjalanan traveling & touring kami ... melihat lebih dekat pesona keindahan alam ....!!!!

Rabu, 30 April 2025

Esensi Gowes..!!!

Oleh: Winarto
Gowes merupakan olahraga yang sangat populer di kalangan masyarakat. Esensi gowes bareng (bersepeda bersama) terletak pada nilai kebersamaan, memperkuat hubungan sosial, serta membangun semangat kolaborasi dan persaudaraan di antara para pesertanya. Gowes bareng bukan sekadar aktivitas fisik atau olahraga, tetapi juga menjadi sarana untuk memupuk silaturahmi, mempererat ikatan emosional, dan menciptakan suasana santai yang penuh keakraban lintas generasi.
Bersepeda bersama atau lebih dikenal gowes ini tidak mengenal batas usia. apabila ditelusuri secara lebih jauh, bersepeda bersama ini memiliki manfaat yang sangat mendalam. Diliput dari berbagai sumber, berikut ini terdapat beberapa esensi utama dari gowes bareng meliputi:
  1. Mempererat silaturahmi dan persaudaraan: Gowes bareng menjadi momen untuk saling berbagi pengalaman, cerita, dan inspirasi, baik antar rekan kerja, keluarga, maupun teman lintas usia. Hal ini menciptakan komunitas yang solid dan berkesinambungan.

Sate Kere Jogja

Oleh: Winarto
Jalan-jalan ke Malioboro, Yogyakarta... rasanya tidak lengkap kalo tidak mencicipi kuliner khas kota gudheg ini.  Disamping Gudheg Jogja, ada kuliner khas, yaitu Sate Kere. Sate kere banyak dijajakan di seputaran Pasar beringharjo. Sate Kere di Pasar Beringharjo merupakan salah satu kuliner legendaris khas Yogyakarta yang telah menjadi favorit warga lokal maupun wisatawan. Berikut penjelasan lengkap mengenai sejarah, keunikan, bahan, cita rasa, hingga pengalaman menikmati sate kere di kawasan pasar ikonik ini.

Yuuk... Ngetrip di Kulon Progo!!!

Oleh Winarto Sobat semua yang gokil abiiz... yuk wisata dan ngetrip di Kulon Progo!!!! Destinasi wiasata alamnya okey lhoh.... indah dan m...